You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Safari Ramadan Akan Kembali Dilakukan Pejabat
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Sekda Imbau Pejabat di Wilayah Gelar Safari Ramadan

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi DKI Jakarta, Saefullah mengimbau, pejabat di wilayah mulai dari wali kota, camat hingga lurah bisa melakukan safari Ramadan.

Komunikasi yang dilakukan bisa lebih efektif dan masif karena tidak perlu repot mengumpulkan warga

Dikatakan Saefullah, dalam pelaksanaan ibadah-ibadah di bulan Ramadan banyak yang bersifat kolektif. Sehingga, dapat memberikan manfaat berupa kemudahan untuk berkomunikasi dengan masyarakat.

"Komunikasi yang dilakukan bisa lebih efektif dan masif karena tidak perlu repot mengumpulkan warga," ujar Saefullah, di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (19/5).

Safari Ramadan di Tebet Ingatkan Masa Lalu Saefullah

Menurut Saefullah, Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat dan dirinya juga akan melakukan safari Ramadan ke sejumlah tempat.

"Jadwal masih disusun, saya akan menyesuaikan dengan jadwal Pak Plt," katanya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1238 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1187 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1041 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye940 personTiyo Surya Sakti
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye940 personDessy Suciati